Saturday, November 5, 2016

Daftar Universitas Swasta Yogyakarta beserta Akreditasi Program Studi

Indonesia


    Dari Siswa Menjadi Mahasiswa kalian akan diberikan banyak pilihan universitas untuk mengenyam pendidikan kembali selama 3-4 tahun kedepan. Jangan sampai kalian melewatkan pertimbangan dalam memilih universitas yang satu ini, yaitu Akreditasi !
   Masalah akreditasi sebenarnya merupakan isu penting, karena kalian tentu ga mau ditolak oleh sebuah perusahaan hanya karena akreditasi kampus dan jurusan kalian tidak memenuhi perusahaan tersebut. So, bersikap cerdaslah terhadap pilihan kalian. Bagaimana kalian mau menunjukkan kemampuan bila dari test administrasi aja kalian sudah gagal. Semangat, semangat ! [Tentu, banyak keajaiban yang akan terjadi]

   Ini beberapa daftar Universitas Swasta di Yogyakarta beserta akreditasi dan link universitas untuk info lebih lanjut ;

Universitas Islam Indonesia (UII) [Akreditasi Program Studi ]  
Universitas Ahmad Dahlan (UAD) [Akreditasi Program Studi ]
Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) [Akreditasi Program Studi]
Universitas Atma Jaya Yogyakarta (UAJY) [Akreditasi Program Studi ]
Universitas Mercu Buana Yogyakarta (UMBY) [Akreditasi Program Studi ]
Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW) [Akreditasi Program Studi]
Universitas Teknologi Yogyakarta (UTY) [Akreditasi Program Studi]
Universitas Sanata Dharma (USD) [Akreditasi Program Studi ]
Universitas Janabadra (UJB) [Akreditasi Program Studi ]
Universitas PGRI Yogyakarta (UPY) [Akreditasi Program Studi]
Universitas Cokroaminoto Yogyakarta (UCY) [Akreditasi Program Studi ]
Universitas Gunung Kidul (UGK) [Akreditasi Program Studi]
Universitas Kristen Immanuel (UKRIM) [Akreditasi Program Studi ]
Universitas Proklamasi '45 [Akreditasi Program Studi]
Universitas Respati Yogyakarta [Akreditasi Program Studi ]
Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa (UST) [Akreditasi Program Studi ]
Universitas Widya Mataram [Akreditasi Program Studi ]

Akreditasi yang aku sertakan berasal dari Badan Akreditasi Nasional Pendidikan Tinggi (BAN-PT)  ya, guys!
    Sekian informasi yang aku bisa bagikan, informasi lebih lanjut mungkin kalian bisa menghubungi sanak saudara, senior ataupun teman kalian yang sudah pernah mengikuti test masuk universitas diatas, bisa juga kembali tenggelam di dunia maya. Aku yakin banyak bocoran mengenai test-test dari universitas diatas [haha].

Sumber foto :
http://newsexaminer.net/wp-content/uploads/2016/02/college-students.jpg. 05 November 2016.

Post a Comment